Rere - Membangun Budaya Multiliterasi Sejak Dini

Di antara kegemaran membaca dan banyaknya buku di rumah, sebuah ide muncul di benak Rere untuk membuka pusat “multiliterasi” guna mendorong budaya membaca dan menulis, serta budaya pembaharuan melalui mengekspresikan pikiran, menyuarakan pendapat, dan menghasilkan konten positif.
Read more

RJ - Memantik Semangat Kelola Sampah Elektronik

Bermula dari sebuah pertanyaan riset, RJ berdedikasi untuk mengembangkan sebuah gerakan pengelolaan sampah elektronik Indonesia untuk memastikan bahwa daur ulang dan konsumsi elektronik yang berkelanjutan menjadi norma baru di masyarakat, tanpa pengecualian.
Read more

Lita - Seni Berekspresi dan Menemukan Jati Diri

Berawal dari kecintaannya terhadap seni, inisiatif Lita mengajak anak-anak muda Indonesia untuk menemukan bakat artistik dan kekuatan dalam diri masing-masing untuk berkarya demi Indonesia yang lebih baik.
Read more

Riski – Solusi Integrasi Lingkungan dan Ekonomi di Pakisaji

"Apa yang bisa kulakukan untuk desaku?" Berawal dari sebuah kegelisahan, dengan dukungan dan inspirasi dari keluarga dan teman-teman, Riski mampu menjalankan inisiatifnya untuk mengatasi masalah lingkungan serta ekonomi guna meningkatkan kualitas hidup masyarakat di desanya.
Read more

Ila - Mengenalkan Dunia demi Generasi Bulukumba yang Berdaya

Ila menemukan kekuatannya sebagai pembaharu ketika mempertanyakan norma budaya yang menghalangi akses anak perempuan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Tidak tinggal diam, ia mendirikan perpustakaan umum yang interaktif di sekolahnya untuk membuka wawasan teman-teman agar berani bermimpi dan...
Read more

Jessica - Bertoleransi dalam Satu Visi

Inisiatif Jessica mendorong inklusi dan toleransi di antara berbagai kelompok siswa dengan latar belakang yang beragam melalui kegiatan kolaboratif yang menyenangkan mulai dari kewirausahaan sosial hingga pelestarian lingkungan.
Read more

Angela - Muda Memimpin dengan Konsep Diri

Kisah Angela menyoroti bagaimana sekelompok remaja membangun budaya pembaharuan sejak dini melalui kegiatan pengembangan konsep diri dan kapasitas kepemimpinan di Surabaya, Indonesia.
Read more

Alvian - Memajukan Edukasi Dasar di Desa Terluar Kalimantan Selatan

Pernahkah kamu merasa diremehkan karena keterbatasan atau latar belakang yang kamu miliki, hingga dianggap tidak kompeten dan tidak layak saing dalam lingkungan atau perlombaan yang sedang kamu ikuti? Alvian pernah merasakannya. Diawali dari sebuah lomba tingkat provinsi yang diikutinya, sebagai...
Read more

Ammara - Menumbuhkan Bibit Kesejahteraan bagi Petani di Baturraden

Pertanian memiliki peranan penting dalam ketahanan pangan dan pembangunan suatu negara. Namun pada kenyataannya, banyak usaha masyarakat di bidang pertanian tidak berkembang dengan baik. Kehidupan petani masih belum sejahtera. Untuk itu, peran generasi muda sangat diharapkan untuk kemajuan sektor...
Read more